Jumat, 02 Januari 2015

CIPLUKAN ATAU CECENDET DAPAT MENGOBATI INFLUENZA DAN GONDONGAN


Assalamualaikum Warohmatullahi Wabarakatuh
 
Sampurasun, wilujeng sonten Selamat sore sahabat, mengawali  postingan pertama kalisaya akan berbagi informasi tentang kegunaan dan hasiat ciplukan atau cecendet.
Ciplukan Atau Cecendet memiliki rasa pahit, dan dapat mengobati kencing batu, batuk, juga dapat mengaktifkan pungsi kelenjar tubuh.
Bagian tanaman yang digunakan; Akar,daun dan buahnya.Salahsatunya cara mengobati influenza dan nyeri tenggorokan; batang tumbuhan ciplukan 9-15 gram, air secukupnya lalu rebus hingga mendidih, lalu diminum airnya.
Batuk Rejan{pertusis}dan gondongan, begitu juga cara penyajian sama seperti mengobati influenza.
Semoga manfaat.

Wassalamualaikum Warohmatullahi Wabarakatuh

Tidak ada komentar:

Posting Komentar